Australia Luncurkan Uang Koin Bergambar Raja Charles III Menghadap Kiri
Australia akan segera luncurkan koin-koin bergambar Raja Charles III. Koin emas ini akan menjadi koin pertama dengan gambar raja baru Inggris. Dilansir dari Abc News, Kamis (5/10/2023) koin dengan desain menampilkan Raja Charles III menghadap kiri ini rencananya akan beredar sekitar 10 juta koin pada Natal tahun ini. Asisten Menteri Keuangan Andrew Leigh mengatakan kepada pemerintah […]

