Aksi Marselino Ferdinan di Laga Timnas Indonesia vs Vietnam Mirip Gareth Bale, Bikin Pemain Lawan Kena Kartu Merah!
Aksi gila Marselino Ferdinan di laga Timnas Indonesia vs Vietnam mirip Gareth Bale, bikin pemain lawan kena kartu merah menarik untuk diketahui. Ya, Marselino bermain apik kala Timnas Indonesia menang 1-0 atas Vietnam di matchday kedua Grup D Piala Asia 2023 pada Jumat 19 Januari 2024 malam WIB. Bermain di Abdullah bin Khalifa Stadium, Doha, Qatar, kemenangan Timnas Indonesia […]

